Keuntungan Sederhana Rift Karena Uap

Menurut data terbaru dari survei Perangkat Keras & Perangkat Lunak Valve, Rift telah mencapai pangsa pasar historis tertinggi berkat Uap di tengah penjualan yang sedang berlangsung. Meski baru menunjukkan titik tertinggi, HTC Vive tetap memegang saham mayoritas. Uap adalah platform konten defacto untuk HTC Vive, meski secara teknis mendukung Rift juga; Banyak Rifters menggunakan baik […]

Read More… from Keuntungan Sederhana Rift Karena Uap

Ikut HTC, Sony Rencanakan PlayStation VR Arcade

VR arcade memang bukanlah ide baru. HTC Vive bersama IMAX dan Fox telah berkeliling bahkan keluar dari Asia. Menebarkan teknologi virtual reality memang paling efektif melalui pengalaman langsung menjajal sang HMD. Sony pun mengakui kenyataan ini dan memanfaatkannya untuk meningkatkan penjualan PlayStation VR. Sembari menabung untuk membeli PSVR, Anda dapat memainkannya di tempat-tempat umum. Sayangnya, […]

Read More… from Ikut HTC, Sony Rencanakan PlayStation VR Arcade

Ready Player One VR, Kolaborasi Warner Bros dan HTC Vive

Warner Bros Pictures memilih HTC Vive untuk berkolaborasi dalam sebuah projek virtual reality. Vive akan menjadi official partner untuk Ready Player One, salah satu karya Steven Spielberg terbaru.  Di adaptasi dari novel Ernest Cline, film ini menjadi landasan sebuah konten VR berlatarkan keindahan alam semesta. Dengan judul yang sama, Ready Player One VR yang akan […]

Read More… from Ready Player One VR, Kolaborasi Warner Bros dan HTC Vive

Trend Virtual Reality: 2017 Jadi Titik Balik VR

Penelitan VR menyebutkan satu dari tiga konsumen mengakui teknologi ini “sangat menarik”. Lalu seperti apa trend virtual reality di 2017? PlayStation VR menjadi perangkat yang paling diminati untuk di beli dalam waktu satu tahun kedepan. Akankah ada perang-perangan PC dan console VR di kemudian hari? Menurut penelitian GfK, tahun 2017 akan menjadi titik balik bagi […]

Read More… from Trend Virtual Reality: 2017 Jadi Titik Balik VR

Word Record: Pria Ini Mainkan VR Terlama Demi Donasi

Word Record VR. Walau banyak pihak tertarik dengan virtual reality, namun permasalahan motion sickness menjadi perbincangan. Rata-rata pengguna menelusuri VR selama 10 sampai 15 menit. Berbeda dari yang lainnya, seorang pria Australia ini ingin memainkan VR tanpa tidur. YouTuber tersebut ingin memecahkan Guinness Word Record untuk permainan VR terlama. Uniknya, obsesi ini dilatarbelakangi oleh tujuan […]

Read More… from Word Record: Pria Ini Mainkan VR Terlama Demi Donasi

Sony Gandeng HTC untuk Multiplayer VR

Spesialis VR untuk console, Sony baru-baru ini mendemokan sebuah multiplayer VR menggunakan HTC Vive.  Pada event SXSW 2017 (South by Southwest), Sony  memamerkan pengalaman virtual reality yang di beri nama Gold Rush VR.  Menggunakan HMD milik HTC, apakah keduanya dalam kerja sama? Bagaimana dengan headset VR mereka sendiri, PlayStation VR? Sony Music Entertainment menggelar beberapa […]

Read More… from Sony Gandeng HTC untuk Multiplayer VR

HTC Vive Report: Pengguna VR 95% Pria dan Habiskan 5 Jam/Minggu

Sebagai salah satu pemimpin pasar VR di China, HTC Vive menggelar sebuah penelitian untuk mengetahui perilaku pengguna VR. Survei yang diikuti oleh lebih dari 2,500 partisipan yang terdiri dari 62% pengguna Vive dan sisanya bukan pengguna Vive. Beberapa fakta unik ditemukan oleh pioneer roomscale VR ini. Secara demografi, 95% pengguna Vive dan 87% pengguna VR […]

Read More… from HTC Vive Report: Pengguna VR 95% Pria dan Habiskan 5 Jam/Minggu

Intip Pembuatan Mixed Reality di YouTube Spaces Studio

YouTube memang sedang disibukan penyebaran “wabah” teknologi visual imersif baru. Perusahaan yang di akusisi Google ini juga mengusung teknik tersendiri dalam pembuatan konten mixed reality. Salah satu YouTuber terpopuler, Tom Scott memberi Anda kesempatan untuk menelusuri YouTube Spaces Studio. Lab yang berlokasi di New York merupakan salah satu studio kreatif resmi YouTube. Secara keseluruhan, YouTube […]

Read More… from Intip Pembuatan Mixed Reality di YouTube Spaces Studio

Google Tawarkan Anda Wajah Versi Mixed Reality

Google nampaknya ingin membawa Anda bangga akan penampilan Anda. Raksasa mesin pencari ini dapat membuat ulang wajah Anda dengan rekaman mixed reality yang lebih baik. Di masa depan, video-video MR akan menampilkan muka Anda. Google Research dan Daydream Labs memperlihatkan bagaimana rasanya memiliki sebuah wajah di VR. Selama ini para pengguna HMD harus terekam dengan […]

Read More… from Google Tawarkan Anda Wajah Versi Mixed Reality

AltspaceVR Hadir bagi Google Daydream dan Android

AltspaceVR kini melebarkan sayapnya ke platform mobile lain. Aplikasi sosial VR ini dapat dinikmati oleh pengguna Google Daydream mulai minggu ini. Selain itu, pengguna Android juga bisa menelusuri aplikasi ini tanpa menggunakan headset VR. Dengan dukungan cross-platform ini, pengguna AltspaceVR kini akan semakin luas, tidak hanya Oculus Rift, HTC Vive dan Gear VR seperti sebelumnya. […]

Read More… from AltspaceVR Hadir bagi Google Daydream dan Android