Harga Headset VR Lenovo Terbongkar, HMD Windows Pertama?

Harga headset VR Lenovo dibeberkan oleh salah satu anggota Lenovo Insider Program. Perangkat besutan produsen PC terbesar di Tiongkok ini juga mendapat bocoran tanggal rilis. Sebelumnya, Microsoft menjanjikan berbagai partner akan merilis HMD untuk Windows 10 pada bulan April-Mei 2017. Jika Lenovo akan memulai debutnya pada musim panas ini, maka siapakah HMD Windows pertama? Bocoran […]

Read More… from Harga Headset VR Lenovo Terbongkar, HMD Windows Pertama?

Kamera Samsung Gear 360 2017 Dirilis, Ini Kelebihannya

Samsung Gear 360 2017 telah di rilis minggu ini. Kamera 360 terbaru Samsung ini hadir bersama dengan duo flagship, Galaxy S8 dan S8+. Produsen Gear VR ini memperkenalkan jajaran produk terbarunya ini pada event Galaxy Unpacked 2017 pada 29 Maret kemarin. Apa saja update Gear 360 terbaru dan perbedaannya dengan generasi terdahulu? Desain Gear 360 […]

Read More… from Kamera Samsung Gear 360 2017 Dirilis, Ini Kelebihannya

Samsung Pangkas Harga Gear VR dan Gear 360

Harga Gear VR dan kamera Gear 360 minggu ini di pangkas oleh Samsung. Kabar ini menjadi angin segar bagi Anda yang sedang melirik headset VR mobile dan kamera 360 Samsung tersebut. Melalui gerai resminya di UK shop,  kedua model Gear VR dan Gear 360 terbaru kini  jadi lebih terjangkau. Pengguna flagship Samsung, termasuk Galaxy S7, […]

Read More… from Samsung Pangkas Harga Gear VR dan Gear 360

Spesifikasi Huawei Mate 9 Pro Dukung Daydream VR

Spesifikasi Huawei Mate 9 Pro diumumkan menjadi salah satu smartphone Daydream. Huawei Mate 9 Pro bukanlah satu-satunya. Sebelumnya Asus ZenFone AR memamerkan teknologi serupa di CES 2017. Smartphone dengan RAM 8GB tersebut mendukung platform VR (Daydream) dan AR (Tango. Huawei Mate 9 Pro sendiri baru diumumkan mendukung platform VR Google untuk saat ini. Namun Google […]

Read More… from Spesifikasi Huawei Mate 9 Pro Dukung Daydream VR

Headset VR Lenovo Terbaru dengan Harga Lebih Murah dari Rift dan Vive

Menjelang CES 2017, headset VR Lenovo terbaru hadir dengan spesifikasi yang cukup mumpuni. Namun demikian, headset VR Window pertama ini di bandrol lebih murah dibandingkan Oculus Rift dan HTC Vive. Lenovo VR mengusung desain yang nyaman digunakan dengan berat yang lebih ringan. Produsen PC terbesar di Cina mengaku belum memastikan harga HMD terbarunya, namun berkisar […]

Read More… from Headset VR Lenovo Terbaru dengan Harga Lebih Murah dari Rift dan Vive

5 Top Kamera 360 Derajat 2016 (Perbandingan Spesifikasi dan Harga)

Kali ini, VR lovers akan disuguhkan dengan perbandingan spesifikasi dan harga dari 5 top kamera 360 derajat yang hadir tahun ini. Kita akan meninjau beberapa kamera 360 ternama, yaitu Ricoh THETA S, Nikon KeyMission 360, Samsung Gear 360,360cam, Kodak SP360, dan LG 360 Cam. Menyusul popularitas yang virtual reality, kamera 360 pun belakangan ini menjadi […]

Read More… from 5 Top Kamera 360 Derajat 2016 (Perbandingan Spesifikasi dan Harga)

Harga Oculus Rift di Bandrol $599, Pre Order Pertama Sold Out

Harga Oculus Rift di bandrol $599 dan belum termasuk pajak. Headset virtual reality versi konsumen ini baru memasuki masa pre order mulai 6 Januari kemarin, namun pre order batch pertama telah sold out. Tanggal pengiriman produk di perkirakan akan dimulai pada bulan Maret mendatang. Head Mounted Display (HMD) ini memang sudah ditunggu-tunggu banyak penggemar VR […]

Read More… from Harga Oculus Rift di Bandrol $599, Pre Order Pertama Sold Out

Teslasuit, Pakaian Virtual Reality Canggih Seharga 25 Jutaan

Teslasuit, satu set pakaian yang mirip jumpsuit telah diciptakan bagi Anda untuk menikmati dunia virtual reality. Pakaian haptic dengan harga $1,760 atau hampir 25 juta rupiah ini telah memasuki KickStarter awal tahun 2016. Mengunakan headset virtual reality, menutup mata dan telinga saja telah membuat Anda berdecak kagum. Bisa bayangkan apabila Anda bisa merasakan sensasi VR […]

Read More… from Teslasuit, Pakaian Virtual Reality Canggih Seharga 25 Jutaan

Pre Order Oculus Rift Resmi di Buka 6 Januari, Bocoran Harga Dipertanyakan

Oculus VR kemarin mengkonfirmasi bahwa pre order Oculus Rift akan dibuka pada tanggal 6 Januari 2016 jam 08:00 PST. Mengundang penasaran, harga headset virtual reality head-mounted display (HMD) ini masih dirahasiakan. Namun Palmer Luckey selaku founder Oculus VR memberikan informasi bocoran harga dan kapan pengumuman resminya setelah pre order Oculus Rift ini. Untuk tanggal pengiriman […]

Read More… from Pre Order Oculus Rift Resmi di Buka 6 Januari, Bocoran Harga Dipertanyakan

“Learning Gear” Kirimkan Konten ke Banyak Unit Gear VR

Pada tanggal 24 Januari, KENZ (bellezza) dan Global Market telah mengumumkan bahwa pihaknya mulai menjual viewing system dari konten VR “Learning Gear”. Dengan menghubungkan jaringan wireless LAN terpisah ke PC dan terminal, pengguna dapat mengoperasikan headset VR, dimana pemutaran video akan berjalan secara simultan. Setingan awal memerlukan biaya sebesar ¥ 1,500,000 yang dapat digunakan hingga […]

Read More… from “Learning Gear” Kirimkan Konten ke Banyak Unit Gear VR