Apple Mac Pro Terbaru akan VR Ready?

Apple Mac Pro terbaru yang rilis pada tahun depan akan mendapat upgrade yang signifikan. Selama ini, Apple membiarkan saja lini PC ini berada di kelas profesional. Seolah tidak ada harapan untuk mesin gaming Apple. Namun baru-baru ini, perusahaan yang di pimpin Tim Cook ini menyatakan beberapa petunjuk Mac Pro 2018. Desktop-desktop tersebut akan memiliki dapur […]

Read More… from Apple Mac Pro Terbaru akan VR Ready?

Batman Arkham VR Akhirnya Hadir Bagi Oculus Rift dan Vive

Batman Arkham VR kini tak lagi menjadi game ekslusif bagi gamer PS4. Game FPS VR ini siap ditelusuri oleh headset virtual reality pesaingnya. Bersama trailer terbaru, Batman Arkham VR segera tiba bagi Oculus Rift dan HTC Vive.  Rilis tanggal 25 April bagi pengguna VR berbasis PC, inilah harga Batman Arkham VR. Anda akan menelusuri Dark […]

Read More… from Batman Arkham VR Akhirnya Hadir Bagi Oculus Rift dan Vive

Vive Day: Anniversary Pertama Bertabur Diskon dan Game Gratis

HTC Vive hari ini merayakan anniversary pertama sejak rilisnya tahun lalu. Tak kalah dari ulang tahun Oculus bulan lalu, HTC membagikan diskon $100 dan game gratis. Vive Day juga menjadi momen untuk merilis layanan berlangganan Viveport. Dengan demikian Anda tak perlu selalu membeli konten virtual reality. Hingga kini lebih dari 1,600 judul tersedia dengan 30 […]

Read More… from Vive Day: Anniversary Pertama Bertabur Diskon dan Game Gratis

Vive Day: Anniversary Pertama Bertabur Diskon dan Game Gratis

HTC Vive hari ini merayakan anniversary pertama sejak rilisnya tahun lalu. Tak kalah dari ulang tahun Oculus bulan lalu, HTC membagikan diskon $100 dan game gratis. Vive Day juga menjadi momen untuk merilis layanan berlangganan Viveport. Dengan demikian Anda tak perlu selalu membeli konten virtual reality. Hingga kini lebih dari 1,600 judul tersedia dengan 30 […]

Read More… from Vive Day: Anniversary Pertama Bertabur Diskon dan Game Gratis

Google Haptic Helpers: Anda Dapat “Merasakan” Virtual Reality

Google memperkenalkan Haptic Helpers untuk membuat virtual reality semakin imersif. Sebuah sistem haptic feedback yang membuat Anda merasakan sesuatu ketika menelusuri konten virtual reality. Menyentuh objek, terkena tembakan, dan berbagai pengalaman VR akan semakin nyata. Simak inovasi tim Google VR dalam video perkenalan berikut. Haptic Helpers bekerja dengan bio-mechanical engineering yang membuat Anda dapat merasakan […]

Read More… from Google Haptic Helpers: Anda Dapat “Merasakan” Virtual Reality

Update Windows 10 April: Mixed Reality Support

Update Windows 10 April salah satunya akan mengadirkan dukungan terhadap Mixed Reality (MR). Anda tidak perlu lagi headset mahal ataupun smartphone untuk menikmati teknologi MR. Windows 10 Creator Update akan membawa aplikasi MR bagi seluruh pengguna desktop Windows. Sebelum update Windows 10 gratis ini tiba pada 11 April, Anda sudah bisa mencoba Windows Mixed Reality. […]

Read More… from Update Windows 10 April: Mixed Reality Support

Oracle Survei: VR Pengaruhi Keputusan Membeli Konsumen

Penelitian terbaru Oracle mencari tahu bagaimana perilaku konsumen terhadap teknologi dalam berbelanja. Teknologi di nilai mampu membangun kepercayaan dengan brand.  Survei ini menemukan bahwa ternyata penjualan yang mengadopsi teknologi canggih lebih di terima. VR shopping memungkinkan konsumen untuk berinteraksi dan lebih dekat dengan brand atau produk. Oracle Retail 2025 ini dilakukan dengan studi ke beberapa […]

Read More… from Oracle Survei: VR Pengaruhi Keputusan Membeli Konsumen

Gear VR 2017 Rilis April, Resolusi Home 2x Lipat

Samsung Gear VR 2017 akan rilis bulan ini. Bersama dengan kontroler baru, headset VR mobile ini mendapatkan beberapa peningkatan visual dan performa. Sebagai partner, Oculus membeberkan bahwa Gear VR terbaru akan dibekali resolusi dua kali lipat dan loading tiga kali lebih cepat. Update Gear VR 2017 juga mendatangkan fitur penelusuran web browser dan tab. Oculus […]

Read More… from Gear VR 2017 Rilis April, Resolusi Home 2x Lipat

Founder Oculus, Palmer Luckey Tinggalkan Facebook

Co-founder Oculus yang fenomenal, Palmer Luckey keluar dari Facebook. Setelah Oculus Rift merayakan anniversary pertama, Luckey terpaksa harus hengkang dari Facebook. Pria yang dulunya menciptakan headset VR high-end di garasi ini memang kerap kali terlibat kasus hukum. Mengapa Luckey tinggalkan perusahaan yang telah mengakusisi Oculus? Kabar ini disebarkan oleh sang raksasa media sosial tersebut. “Palmer […]

Read More… from Founder Oculus, Palmer Luckey Tinggalkan Facebook

Kamera Samsung Gear 360 2017 Dirilis, Ini Kelebihannya

Samsung Gear 360 2017 telah di rilis minggu ini. Kamera 360 terbaru Samsung ini hadir bersama dengan duo flagship, Galaxy S8 dan S8+. Produsen Gear VR ini memperkenalkan jajaran produk terbarunya ini pada event Galaxy Unpacked 2017 pada 29 Maret kemarin. Apa saja update Gear 360 terbaru dan perbedaannya dengan generasi terdahulu? Desain Gear 360 […]

Read More… from Kamera Samsung Gear 360 2017 Dirilis, Ini Kelebihannya