Apa kabar Pionir VR pendidikan?
Di masa yang tidak terduga ini, Millealab berusaha terus menyebarkan pesan positif bagi dunia pendidikan Indonesia.
Setelah kami terus mengadakan kompetisi 1000 guru pionir VR Indonesia, Millealab kini hadir juga dengan terobosan baru!
Iya, kami mengabulkan permintaan sebagian besar para pionir VR pendidikan untuk menambahkan fitur 360 Non VR!! YEAY!
Yang menarik dari fitur ini adalah para siswa masih bisa merasakan pengalaman imersif dan menggerakan motorik nya tanpa harus menggunakan kacamata VR! Sehingga proses pembelajaran akan lebih mudah dan variatif.
Ayo segera download aplikasi Millealab Creator dan Viewer kami di https://millealab.com/startrial
Kalau kamu sudah punya aplikasi nya, silahkan update yaaa di Google Play Store , nanti akan ada tampilan pilihan mode 360 nya.
Mari terus meningkatkan produktifitas dan memajukan pendidikan Indonesia!!!