Beli Startup 540 Milyar, Snapchat AR di Masa Depan?

Snapchat sepertinya sedang mengincar teknologi terbaru sebagai resolusi tahun baru. Pasalnya, pihaknya dikabarkan telah membeli startup augmented reality. Snapchat baru-baru ini telah membeli Cimagine seharga $40 juta atau sekitar 540 milyar rupiah. Seperti apakah fitur AR di media sosial berbagi video ini kedepannya?   Cimagine saat ini mengusung teknologi AR untuk kebutuhan e-commerce. Pengguna dapat mengamati produk yang […]

Read More… from Beli Startup 540 Milyar, Snapchat AR di Masa Depan?

Disaster Report 4 Hadir untuk PSVR

Franchise game populer, Disaster Report terbaru akan hadir dalam versi virtual reality. Gamer PS4 bisa menikmati pengalaman imersif dari game yg terkenal dengan suara yang menyeramkan. Disaster Report 4 Plus: Summer Memories akan kompatibel dengan PlayStation VR (PSVR). Game survival action ini akan menantang gamer sebagai tokoh protagonis yang terjebak karena gempa bumi di perkotaan […]

Read More… from Disaster Report 4 Hadir untuk PSVR

Headset VR Murah dengan Room Scale dari NOLO

Akhirnya headset VR milik Anda akan dapat mendukung room scale seperti HTC Vive. Untuk pertama kalinya, pengalaman virtual reality yang utuh dan imersif kini bisa dinikmati oleh pengguna VR mobile. Headset VR murah ini dimungkinkan oleh NOLO Motion Tracking System. Perusahaan developer VR, LYRobotix ini mengumumkan sistem sensor room scale dengan harga yang terjangkau, yaitu […]

Read More… from Headset VR Murah dengan Room Scale dari NOLO

5 Video 360 Christmas Terbaik di 2016

Sambil menyambut natal, saksikan 5 Video 360 Christmas Terbaik di tahun 2016 ini. Sebelumnya ShintaVR news telah menyajikan beberapa pilihan game VR Christmas terbaik. Kali ini kami menghadirkan Video 360 Christmas terbaik bagi Anda yang belum memiliki headset VR atau ingin menikmati pengalaman sinematik 360 derajat. Bersama keluarga maupun sendirian, semoga pengalaman pendek baru ini […]

Read More… from 5 Video 360 Christmas Terbaik di 2016

Samsung Hadirkan Pengalaman VR 4D Menjadi Santa Claus

Natal akan segera tiba. Anda bisa menjadi Santa Claus dan mengendarai kereta salju virtual dari Samsung. Anda akan terbang di angkasa mulai dari Pyramids di Mesir bersama Gear VR. Pengalaman virtual reality 4D ini di bawa Samsung pada sebuah event offline yang bisa dinikmati bersama keluarga. Konten VR edisi natal ini juga bisa di download […]

Read More… from Samsung Hadirkan Pengalaman VR 4D Menjadi Santa Claus

Jaunt Rilis Custom App untuk PlayStation VR

Master VR sinematik, Jaunt hari ini merilis Custom App untuk PlayStation VR. Penyedia konten VR 360 derajat ini sebelumnya telah terintegrasi dengan hampir semua platform VR konsumen. Custom App bagi PSVR ini menambah daftar yang ada sebelumnya, termasuk Android, iOS, Gear VR, Oculus Rift, HTC Vive, dan Google Daydream. Start Up yang didanai oleh Disney […]

Read More… from Jaunt Rilis Custom App untuk PlayStation VR

3 Game VR Christmas Terbaik untuk Liburan (+ Best PC Games)

Game VR Christmas Terbaik. Liburan akhir tahun segera tiba! Selain bepergian keluar kota atau ke kampung halaman, menikmati "me time" bersama game kesayangan juga memiliki keasyikan tersendiri. Khusus Desember, Anda akan menemukan berbagai game bertema natal. Bagaimana dengan menikmati nuansa natal di dunia virtual? Beberapa Game VR Christmas terbaik berikut juga bisa jadi alternatif teman […]

Read More… from 3 Game VR Christmas Terbaik untuk Liburan (+ Best PC Games)

CEO Unity: Pertumbuhan VR di 2017, Mainstream VR di 2020

Tahun ini industri virtual reality (VR) telah melahirkan banyak inovasi baru. Mulai dari HMD, software hingga pemain papan atas yang merancang produk mereka sedemikian rupa untuk siap mendukung VR.  Banyak pihak memprediksi bagaimana penjualan dan pasar dari teknologi baru ini, salah satunya adalah petinggi Unity. Termasuk platform pengembangan game terbesar, sang CEO, John Riccitiello mengungkapkan […]

Read More… from CEO Unity: Pertumbuhan VR di 2017, Mainstream VR di 2020

Giroptic iO, Kamera 360 untuk iPhone

Bagi Anda pengguna iOS, Anda kini kedatangan pilihan kamera 360 baru. Giroptic iO yang kompetibel dengan iPhone dan iPad telah tersedia sejak kemarin. Kamera 360 yang di bandrol $250 ini memungkinkan pengguna gadget Apple dapat menjepret foto atau video 360 derajat. Giroptic iO hadir dengan kemampuan livestreaming 360 derajat melalui YouTube dan Facebook. Spesifikasi Giroptic […]

Read More… from Giroptic iO, Kamera 360 untuk iPhone

HTC Rilis Viveport Arcade di 1000 Lokasi

Sebelum berakhirnya tahun ini, HTC telah merilis Viveport Arcade yang akan di buka pada lebih dari 1,000 lokasi di China dan Taiwan. Ribuan Viveport Arcade akan menyusul pada tahun 2017. Bekerja sama dengan Leke VR, spesialis home VR entertainment tersebut menghadirkan Viveport Arcade dengan sistem distribusi konten VRLe mereka. Video berikut akan menjelaskan bagaimana cara […]

Read More… from HTC Rilis Viveport Arcade di 1000 Lokasi