Demo 5G Social VR dari SK Telecom

Penyedia seluler terbesar Korea Selatan – SK Telecom – hari ini mengumumkan akan meluncurkan "reality maya sosial" dan demonstrasi 5G ganda, termasuk "AI hologram," di stan Kongres Mobile World 2018 minggu depan. Demo akan berlangsung dari 26 Februari sampai 1 Maret di Barcelona, ​​Spanyol.   Menggambarkan jurang pemisah antara kecepatan 4G dan 5G, SK Telecom […]

Read More… from Demo 5G Social VR dari SK Telecom

Platform VR Sosial Olahraga Livelike

Social VR sports viewing startup livelike telah mengumumkan investasi Seri B sebesar $ 9,6 juta. Livelike sedang membangun platform penampil olahraga sosial untuk perangkat VR dan AR. Produk perusahaan berfokus untuk menghubungkan pengguna jarak jauh ke 'suite maya' di mana mereka dapat menonton permainan olahraga langsung yang diproyeksikan di luar jendela (seolah-olah menontonnya dari skybox […]

Read More… from Platform VR Sosial Olahraga Livelike

Aplikasi Facebook 360 Tiba untuk Berbagi Video dan Foto Imersif

Facebook 360 akhirnya tiba! Facebook baru saja merilis aplikasi VR mandiri pertamanya. VR lovers kini dapat lebih mudah menemukan serta berbagi konten virtual reality imersif dari jejaring sosial raksasa ini. Facebook mengklaim, ada lebih dari 1 juta video 360 dan lebih dari 25 juta foto 360 yang di unggah selama ini. Kini semua konten VR […]

Read More… from Aplikasi Facebook 360 Tiba untuk Berbagi Video dan Foto Imersif

Facebook Developer Conference F8 2017: 7 Sesi Virtual Reality

Facebook Developer Conference akan mengulas masa depan aplikasi dan layanan Facebook. Disebut juga dengan F8 2017, event tahunan ini menghadirkan tujuh sesi virtual reality yang memperlihatkan fokus Facebook terhadap Social VR dan WebVR. Berbagai pengalaman VR seperti gaming dan film juga akan menjadi pembahasan di sana. F8 2017 akan di gelar selama dua hari pada […]

Read More… from Facebook Developer Conference F8 2017: 7 Sesi Virtual Reality

Update Kasus Hukum Oculus: Facebook Tambah $3 Milyar untuk VR

Kasus hukum Oculus terkait tuntutan dari ZeniMax terus memanas. Mark Zuckerberg pun harus tampil di meja hijau untuk memberikan kesaksian. Zuckerberg juga sempat mengungkapkan bahwa akusisi Oculus telah menghabiskan dana total sebesar $3 Milyar. Alih-alih berhemat karena harus membayar tuntutan $2 Milyar apabila kalah di pengadilan, Facebook justru akan melipatgandakan investasi untuk VR. Zuckerberg mengungkapkan […]

Read More… from Update Kasus Hukum Oculus: Facebook Tambah $3 Milyar untuk VR

Gear VR akan Dukung Livestream VR Gameplay ke Facebook

Gear VR akan terintegrasi lebih dalam lagi dengan Facebook. Headset hasil kerja sama Samsung dengan Oculus milik Facebook ini akan segera mendukung fitur livestream VR gameplay. Pengguna Gear VR akan dapat melakukan livestreaming tersebut bersama teman-teman pada aplikasi Facebook. Hal ini sejalan dengan rencana Facebook untuk menciptakan “social VR”. Selama ini penggunaan Gear VR begitu […]

Read More… from Gear VR akan Dukung Livestream VR Gameplay ke Facebook