Oculus Sebarkan Touch CAD dan Panduan Aksesoris VR Kustom

Oculus merilis beberapa file Touch CAD agar para developer dan designer dapat menciptakan aksesoris VR kustom. File ini akan menjadi panduan untuk memudahkan pembuatan peripheral untuk sang controller Rift. Nampaknya Oculus tak ingin ketinggalan dari Vive dalam membangun ekosistem VR. Di CES lalu, Vive telah lebih dulu merebut perhatian developer dan produsen peripheral melalui Vive […]

Read More… from Oculus Sebarkan Touch CAD dan Panduan Aksesoris VR Kustom

VRsenal, Aksesoris Tracker untuk Masa Depan VR Arcade

Kehadiran Vive Tracker awal tahun ini di susul dengan berbagai peripheral dan aksesoris VR. Bermacam-macam kontroler VR berbasis Tracker hadir dengan keunikan masing-masing. Jika sebelumnya pencinta fotografi berkenalan dengan kamera yang bisa di bawa ke dunia virtual, kini waktunya gamer arcade menyapa VRsenal. Periperal high-end ini di gadang –gadang akan menjadi masa depan VR arcade. […]

Read More… from VRsenal, Aksesoris Tracker untuk Masa Depan VR Arcade